Cara Memulai dan Mendatangkan 100 Follower Pertama LINE@

OLEH ANDRE JURAGAN (disadur daei Ebook  ngroketin Omset lewat LINEat)

Mungkin langsung muncul pertanyaan di kepala Kamu, “Oke lah Saya mengerti cara kerja bagaimana postingan di timeline Saya dapat menimbulkan efek viral dan menambah followers. Tapi gimana mau viral, yang follow aja belum ada, gimana mau ada yang like? Hiks.. hiks..”

Jadi apa yang perlu Kamu lakukan?
Masuklah ke menu Tell a Friend dan sebarkan sebanyak-banyaknya link akun LINE@ Kamu ke teman- teman LINE Kamu. Kamu akan punya dua pilihan:
1. Send invitation on LINE (invite otomatis dengan kalimat promosi bawaan dari aplikasi).
Mendatangkan 100 Follower Pertama LINE@
2. Copy link akun LINE@ Kamu dan sebarkan secara manual dengan kalimat Kamu sendiri ke teman-teman LINE Kamu.
Mendatangkan 100 Follower Pertama LINE@
Mana cara yang lebih efektif menurut Kamu?
Saya sudah coba keduanya, cara pertama lebih simple dan cepat namun ternyata sedikit dari mereka yang klik dan follow akun Saya. Cara kedua lebih melelahkan, namun lebih banyak yang follow Saya.

Mengapa?
Karena di cara yang pertama, Kamu tidak menyapa mereka, Kamu terkesan tidak serius dan mengundang mereka untuk invite akun baru Kamu hanya dengan cara broadcast. Ya jelas isi pesan yang tidak personal dan tidak serius akan ditanggapi secara tidak serius pula. Wajar toh? Nah di cara kedua, Kamu perlu gunakan teknik yang lebih personal memang, namun hasilnya jauh lebih efektif. Sebagai contoh Kamu bisa ketik :

“Hi Amkamu, lagi apa? Aku punya official line account recommended buat kamu nih.. Memang akunnya masih baru, tapi kalo kamu cek timelinenya pasti kamu gak nyesel deh follow. Coba cek aja dulu, ini linknya ya Aku kasih.. http://……………….. Makasih ya udah mau bantu follow ” Kalau Kamu dapat pesan yang begitu friendly dan menyebut nama Kamu di awal, apakah Kamu akan dengan mudah skip pesan tersebut? Minimal Kamu akan balas pesan tersebut bukan? Karena itu bukan broadcast, namun PERSONAL. Dan setelah dia bilang OKE, 15 menit kemudian coba tanya lagi : “Sorry, tadi udah klik dan follow belum..? hehe”. Pokoknya Kamu pastikan dia follow deh, gak apa-apa ngotot dikit juga asal
jangan sampai bikin kesel aja. Hehehe..
Mendatangkan 100 Follower Pertama LINE@
Lakukan hal tersebut ke semua teman di LINE Kamu ya.. jangan mudah menyerah jika prosesnya membosankan, semua hal besar berawal dari yang kecil. Jika memang akun yang Kamu buat berkualitas, saya jamin Kamu akan kebanjiran followers baru.

Gunakan teknik LIKE and SHARE sesering mungkin Jumlah kontak teman di LINE messenger Kamu tentu sangat berpengaruh dalam hal ini, semakin banyak teman Kamu, semakin mudah Kamu menambah followers. Sering-seringlah LIKE dan SHARE postingan akun LINE@ Kamu sehingga temanteman LINE Kamu bisa lihat postingan tersebut dan ikut follow akun LINE@ Kamu. Sebagai contoh, seorang teman Saya bernama Ochy Sirait (pemilik akun @memecomicindo) memiliki 4000 lebih teman di LINE messenger miliknya, dan dengan jumlah teman sebanyak itu, berkat hanya sering LIKE dan SHARE materi timeline saja, akun @memecomicindo mendapat 100.000 followers baru hanya dalam 1 minggu pertama. Amazing..!!

Bagaimana jika Saya adalah pengguna LINE yang baru, yang belum memiliki teman satupun di LINE? Terus siapa donk yang Saya invite? Jangan khawatir, karena proses follow akun LINE@ bisa dilakukan hanya dengan klik link invitation tadi, maka Kamu dapat menyebar link tersebut di kontak BBM, whatsapp, twitter, bahkan Facebook Kamu! Jika mereka sudah install LINE messenger di smartphone mereka, dengan klik link tersebut otomatis mereka akan tersambung dengan akun LINE@ Kamu meskipun Kamu menyampaikan link tersebut via BBM atau messenger lainnya. Ini contoh cara saya mengajak teman di BBM untuk menjadi follower LINE@.
Mendatangkan 100 Follower Pertama LINE@
Mudah bukan? Ayoooo praktek sekarang, jangan kebanyakan mikir.. hehe..
- - - - -
Beberapa Tehnik Lain Meningkatkan Jumlah Follower LINE@

1. Membuat konten viral
Ada beberapa trik untuk membuat sebuah konten viral. Konten viral biasa disebut konten yang menyebar layaknya virus. Kalau zaman sekarang konten viral itu ibarat berita Go-Jek . Nyebar kemana – mana. Terus juga seperti berita BBM Naik, dan berita – berita kejahatan. Tanpa kita sadari berita tersebut menyebar begitu cepat.

Mudah bukan? Ayoooo praktek sekarang, jangan kebanyakan mikir.. hehe..
- - - - -
Beberapa Tehnik Lain Meningkatkan Jumlah Follower LINE@

1. Membuat konten viral
Ada beberapa trik untuk membuat sebuah konten viral. Konten viral biasa disebut konten yang menyebar layaknya virus. Kalau zaman sekarang konten viral itu ibarat berita Go-Jek . Nyebar kemana – mana. Terus juga seperti berita BBM Naik, dan berita – berita kejahatan. Tanpa kita sadari berita tersebut menyebar begitu cepat.
Mendatangkan 100 Follower Pertama LINE@
Salah satu caranya adalah dengan me repost ulang sebuah berita yang sudah viral di akun LINE@ kita. Contoh konten viral yang saya buat ketika saya membuat berita tentang “ Bill Gates “ .

Konten ini sebelumnya memang sudah viral, sehingga kalau di share ulang, pasti akan viral. Viral dalam bahasa Indonesia disebut sesuatu yang menyebar dengan sangat cepat. Gosip adalah salah satu viral, lalu berita kecelakaan bisa tersebar di TV dan omongan orang – orang itu juga disebut sebagai viral.

Nah dalam contoh ini, saya membuat konten viral dengan mengangkat kisah inspirasi Bill Gates. Jadi ketika orang membacanya, mereka akan tertarik dan ketika mereka merasa PENTING untuk dibagikan maka itu sudah menjadi viral.

Nah seperti yang terlihat, ada 111 share + 135 likes, artinya artikel saya disebar oleh 246 user line, dimana setiap user memiliki friend yang beragam. Inilah salah satu cara membuat / memposting ulang konten viral
Mendatangkan 100 Follower Pertama LINE@
2. Reward untuk yang follow
Maksud dari reward ini adalah hadiah yang kita berikan untuk orang – orang yang sudah follow akun kita.
Misal: “ untuk kamu yang follow saya kamu akan mendapatkan 10rb gratis diundi setiap bulannya” Nah orang – orang ini nantinya akan follow Kamu, bisa juga dikombinasikan dengan likes , share, dan comment. Cara pemilihan reward nya Kamu bisa langsung mengumumkan di akun Kamu siapa pemenangnya.

3. Like + Share + Comment
Cara inilah yang paling banyak membuat suatu akun akan mendapatkan followers yang besar. Semakin banyak like , share, dan comment maka semakin banyak pula orang yang akan follow Kamu.
1 Like, share, ataupun comment, 1 saja. Maka akan menyebar ke seluruh friend Kamu yang melihat sebuah timeline.
Mendatangkan 100 Follower Pertama LINE@
Maka dari itu Kamu harus bisa mencoba mencoba membuat suatu cara agar like, share, dan comment menjadi banyak sehingga membuat followers akun Kamu juga besar. Salah satu cara yang saya praktekkan adalah Intinya saya memancing orang agar comment / sekedar memberikan likes kepada saya sebanyak
mungkin, ini berlaku di akun online shop kita juga.

4. Paid Promote / Promosi berbayar
Kalau ini intinya kita minta dibantu promote oleh akun Line@ dengan adders yang lebih
besar. Saat ini ada 2 jenis promote akun Line@
Paid Promote TL atau BC
Mendatangkan 100 Follower Pertama LINE@
PKT (Paid Keroyok Target)
Sistemnya, akun sekelompok akun Line@ yang dengan adders yang besar akan mempromosikan akun kamu sampai jumlah yang disepakati, misal 1K adders. Harganya tentu lebih mahal, dibandingkan promote biasa tapi lebih instan.
Mendatangkan 100 Follower Pertama LINE@
Jika Kamu memiliki budget promosi, mulailah dari sekarang sediakan budget untuk membeli jasa promosi online. Caranya cukup mudah, Kamu hanya perlu mencari akun LINE@ yang memiliki banyak follower. Lalu kemudian cobalah tanyakan berapa tarif untuk promosi berbayar kepada pemilik akun tersebut.

Bagaimana cara mencari akun LINE@ untuk promosi berbayar? Kamu bisa mencari akun publik, mereka biasanya membuka jasa promosi menambah adders akun LINE@. Harga dan tarifnya bervariasi, setidaknya ada 3 hal yangM mempengaruhi tarif promosi berbayar.
 Jumlah follower
 Waktu promosi
 Jenis promosi
o Apakah Broadcast
o Atau promosi di timeline
Semakin banyak follower maka tarif akan semakin tinggi. Dan penentuan waktu promosi pun berpengaruh, jika memilih waktu malam hari, tarif lebih mahal daripada siang hari. Juga jenis promosi yang Kamu minta, broadcast itu lebih mahal daripada post timeline. Karena promosi broadcast memungkinkan iklan Kamu dilihat lebih banyak orang daripada post timeline.

Jika Kamu masih bingung mencari akun publik, berikut ini saya berikan contoh-contoh akun LINE@ yang menerima promosi berbayar
1. Akun @Golongkamurah
2. Akun @Cerita.Terserah
3. Akun @HiddenSecret
4. Akun @Igo_Hijab
5. Akun @ohv6631b (Ima Amaii)
6. Dan lain-lain
Silahkan Kamu coba hubungi saja admin akun tersebut, untuk bertanya lebih jelas mengenai sistem promosinya. Karena saya sama sekali tidak ada kaitan dengan pemilik akun tersebut diatas. Untuk mencari akun admin, Kamu bisa melihatnya di info akun.
- - - - -
Ini adalah cara termudah agar followers Kamu bisa bertambah dengan efektif. Cara ini membuat Kamu bisa terus – terusan mendapatkan order di LINE@. Tapi kadang kala banyak sekali teman – teman yang setelah paid promote malah gagal dan rugi.

Mengapa bisa gagal dan rugi? Yes.. karna mereka yang paid promote, tidak memperhatikan bagaimana cara membuat foto + caption yang menarik, tidak menentukan dimanakah paid  promote yang tepat agar bisa closing.

Beberapa hal yang harus Kamu ketahui sebelum paid promote :
- Mengetahui Target Market yang Kamu Jual : INGAT PESAN INI BAIK BAIK
“ TIDAK SEMUA PRODUK COCOK DIJUAL DI LINE@, KECUALI KAMU
MENDATANGKAN PENGUNJUNG DARI LUAR LINE@, MENGUMPULKAN
FOLLOWERS DARI LUAR LINE@, KEMUDIAN KAMU MENAWARKAN PRODUK
KAMU KEPADA FOLLOWERS KAMU DI LINE@“
Mengapa demikian?
Yes, karena mayoritas market di LINE@ adalah anak remaja. Kalo Kamu menawarkan produk yang marketnya bukan anak muda di LINE@ tentu saja tidak cocok. Jadi kalo Kamu jualan property dengan cara paid promote di LINE@ saya rasa itu kurang cocok

 5. SFS (Shoutout for Shoutout)
Para olshop pelaku instagram pasti sudah familiar dengan istilah ini, namun di Line@ ada sedikit modifikasi dalam aturan mainnya.
Ada 2 jenis SFS di Line@
1. BC (broadcast) : Line@ ini dilengkapi dengan fitur broadcast pada orang yang telah mem follow akun kamu, jadi ya prinsipnya kamu dan partner SFS saling promo akun. Kelebihannya bisa langsung masuk ke notification follower, kelemahannya adalah spam abis!
2. TL (timeline) : Kalau yang ini kamu dan partner SFS akan saling post konten di TL masing2. Kelebihannya adalah ga terlalu spam, kelemahannya belum tentu follower open TL pada saat itu.

Sesama olshop yang aktif biasanya punya grup SFS sesuai dengan jumlah follower yang dimilikinya. Sedikit berbeda dengan SFS di Instagram. Jumlah OS (online shop) yang promote dalam sekali SFS grup jumlah nya lebih sedikit kurang lebih hanya 15 OS dan masing2 OS biasanya diberikan jeda minimal 15-30 menit.

Kenapa begitu? Karena Line ini lebih galak daripada Instagram :( Dia ga bakal segan-segan dan tega menghapus akun yang di report spam/harrasment atau melakukan penipuan (misal undian berhadiah)
Ada beberapa tips dalam memilih akun LINE yang akan diajak promosi. Setidaknya akun tersebut memiliki adders sama dengan akun Kamu. Lebih baik lagi sih yang memiliki jumlah adders lebih banyak. Hehe

Bagaimana cara mencari akun LINE untuk diajak saling promosi?
1. Carilah akun onlineshop yang isi timeline mempromosikan produk orang lain . Dari situ Kamu bisa menduga, bahwa akun tersebut sedang mengikuti PFP keroyokan. Coba Kamu invite akun tersebut, dan lihat jumlah adders nya.
2. Dengan berbicara sopan, cobalah Kamu ajak untuk saling promosi
3. Setelah admin menyetujui, maka coba Kamu tanyakan kepadanya. Apakah ada akun lain yang bisa diajak untuk saling promosi atau tidak. Jika Kamu beruntung biasanya Kamu akan diajak bergabung dalam group LINE
4. Masing-masing group LINE memiliki ketentuan yang berbeda. Kamu coba pelajari dengan cara bertanya kepada member lain atau kepada admin group tersebut Ada group yang memberlakukan minimal jumlah adders, ada juga yang tidak. Sebagai permulaan bagi Kamu mencoba saling promosi bisa bergabung dengan group promosi keroyokan, klik link dibawah ini lalu buka melalui aplikasi LINE dari smartphone Kamu.
Group LINE promosi :
http://line.me/R/ti/g/rqvYSfR4Mh


BERSAMBUNG
Share on Google Plus

About Muslimina

This is a short description in the author block about the author. You edit it by entering text in the "Biographical Info" field in the user admin panel.
    Blogger Comment
    Facebook Comment

19 comments:

  1. Bisnis santai tapi pasti, add line
    http://line.me/ti/p/%40niv1510c
    http://line.me/ti/p/%40niv1510c

    ReplyDelete
  2. Seputar cerita anak sma http://line.me/ti/p/%40qyi1751r

    ReplyDelete
    Replies
    1. Database konveksi invite �� http://line.me/ti/p/@kya3032y

      Delete
  3. Database konveksi invite 👉 http://line.me/ti/p/@kya3032y

    ReplyDelete
  4. Mau liat SM onlineshop add http://line.me/ti/p/%40jxj1930v

    ReplyDelete
  5. Yuk follow Indahnya Agamaku http://line.me/ti/p/%40mvs6145h

    ReplyDelete
  6. bisnis santai, modal kecil + kouta = uang mengalir setiap harinya http://line.me/ti/p/%40tyl4507t

    ReplyDelete
  7. http://line.me/ti/p/%40tyl4507t
    bisnis santai, modal kecil+kouta

    ReplyDelete
  8. http://line.me/ti/p/%40tyl4507t
    bisnis santai, modal kecil+kouta

    ReplyDelete
  9. Mau belajar korea gratis? AddLine http://line.me/R/ti/p/@nxa1863y 고마워��

    ReplyDelete
  10. Nambah pengetahuan sekaligus seru-seruan??? Disini tempatnya
    Add : @bln6772g

    ReplyDelete
  11. http://line.me/ti/p/%40yst9501x
    Jokes2 doang

    ReplyDelete
  12. Pin konveksin & resseler mix

    http://line.me/ti/p/%40kaj2916u

    ReplyDelete
  13. Pinkonveksi cuman 200k normal nya bsa sampai 300k-500k buruan sebelum harga jadi normal kembali
    http://line.me/ti/p/%40kaj2916u

    ReplyDelete
  14. Kalian suka video prank? Kini ada di line

    Add
    http://line.me/ti/p/%40mwb0234r
    http://line.me/ti/p/%40mwb0234r
    http://line.me/ti/p/%40mwb0234r

    ReplyDelete
  15. Hashtag: http://line.me/ti/p/%40fbj1224n

    ReplyDelete
  16. JooxLyric
    Lyric lagu lagu update
    Bisa request juga loh!
    Buruan add👇👇👇👇
    http://line.me/ti/p/%40zmu8267e
    http://line.me/ti/p/%40zmu8267e

    ReplyDelete